FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SURABAYA LAKUKAN KULIAH BERSAMA DENGAN UNIVERSITAS BOSOWA (HARI KE-3)
Kamis, 09 Desember 2021 - 20:27:33 WIBDibaca: 1 kali
Pertemuan ke 3, Kuliah bersama antara Fakultas Psikologi Universitas17 Agustus 1945 Surabaya dan Universitas Bosowa Makasar dengan melibatkan alumni Fakultas Psikologi Untag Surabaya pada tgl 8 Desember 2021 dalam Mata Kuliah Konseling dan Psikoterapi. Kali ini Ibu Amherstia Pasca Rina, M.Psi., Psikolog memberikan studi kasus berupa video tayangan proses konseling dan psikoterapi. Mahasiswa/i diberikan waktu untuk berdiskusi dan memaparkan hasil analisisnya terkait microskill yg dimiliki konselor dan tahapan konseling yang telah dilakukan konselor.
Komentar