DPL KAMPUS MENGAJAR FAKULTAS PSIKOLOGI UNTAG SURABAYA BATCH 5
Senin, 23 Januari 2023 - 10:19:24 WIBDibaca: 1 kali
Keluarga Besar Fakultas Psikologi Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya mengucapkan selamat dan sukses atas lolosnya Dr. Mamang Efendy, M.Psi ( Dosen Fakultas Psikologi Untag Surabaya ) sebagai Dosen Pendamping Lapangan (DPL) Kampus Mengajar Angkatan Ke-5
Komentar