Pembekalan SOTH (Sekolah Orang Tua Hebat) yang dilakukan oleh mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
Senin, 29 April 2024 - 17:25:10 WIBDibaca: 1 kali
Pembekalan SOTH (Sekolah Orang Tua Hebat) yang dilakukan oleh mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya didampingi oleh Dosen Pembimbing Lapangan , Drs. Herlan Pratiktok, M.Si
SOTH adalah sebuah sarana Pendidikan informal berbasis Rukun Warga (RW) yang ditujukan untuk memperbaiki pola asuh orang tua terhadap balitanya.
Materi yang diberikan terdiri dari ;
1. Memahami konsep diri yang positif dan konsep pengasuhan.
2. Menjaga kesehatan anak usia dini.
3. Pengenalan Kesehatan Reproduksi pada Anak Usia Dini.
4. Menjaga Anak dari Pengaruh Media.
Pembekalan materi disampaikan dalam dua kali pertemuan. Setiap pertemuan ada dua materi.
Pertemuan pertama dilaksanakan pada tanggal 27 April 2024 di Balai RW. 02 Kelurahan Nginden Jangkungan Kecamatan Sukolilo
Pertemuan kedua dilaksanakan tgl. 18 Mei 2024.
Komentar