Presentasi hasil dan Evaluasi pelaksanaan MBKM Magang Industri Mahasiswa Psikologi Untag Surabaya di PT. Guntner Indonesia

Jumat, 07 Juni 2024 - 21:03:37 WIB
Dibaca: 1 kali

Pelaksanaan Presentasi hasil dan Evaluasi pelaksanaan MBKM Magang Industri Mahasiswa Psikologi Untag Surabaya di PT. Guntner Indonesia dilaksanakan pada Kamis 6 Juni 2024 bertempat di Jalan Wonokoyo, Beji, Kab. Pasuruan, Jawa Timur.

Kegiatan Presentasi dan evaluasi ini dihadiri oleh pihak Mitra diantaranya Ibu Florentina Nining Hastiani, S.Psi., M.Psi., Psikolog selaku HRGA Manager dan Gabriella Emeralda, S.Psi selaku HR Staff, serta dihadiri secara daring oleh Dosen Pembimbing Lapangan Magang Industri yaitu Hikmah Husniyah Farhanindya, S.Psi., M.Psi., Psikolog. 

Mahasiswa yang disupervisi sebanyak 2 orang yaitu Riko Yuli Setyawan (1512100035) dan Muhammad Haykal Abdullah (1512100082).

Pada pelaksanaan presentasi hasil, disini mahasiswa menjelaskan project yang dikerjakan selama magang. Selanjutnya pihak mitra juga diminta untuk memberikan penilaian dan evaluasi dari pelaksanaan magang Industri yang dilakukan di PT. Guntner Indonesia.

Komentar