Dosen Fakultas Psikologi Untag Surabaya menjadi narasumber mengenai managemen stress
Selasa, 27 Mei 2025 - 15:19:22 WIBDibaca: 1 kali
Dosen Fakultas Psikologi yaitu Inka Sukma Melati. S.Psi., M.Psi menjadi narasumber mengenai management stress pada dewasa dengan sasaran orang tua yang berada di IOM Sidoarjo pada tanggal 17 Mei 2025
Komentar